Rabu, 04 Desember 2019

Prestasi Kampus UMA

Selamat Kepada Universitas Medan Area Meraih Rangking UI Greenmetric World University Rangkings Peringkat 17 Nasional Dan 303 Internasional

Selamat kepada Universitas Medan Area (UMA) Meraih peringkat Greenmetric World University Rangkings Tingkat nasional peringkat 17 dan Internasional peringkat 303 dan di tingkat Perguruan Tinggi Sumatera Utara Universitas Medan Area berada di peringkat 2 dengan score 5425 yang pertama USU dengan score 5800 dan peringkat 3 Unimed dengan score 4650 dari 6 indikasi penilaian UI Greenmetric. Universitas Medan Area adalah satu-satunya Perguruan Tinggi Swasta yang Memperoleh Rangking Greenmetric.
Universitas Medan Area (UMA) memiliki komitmen yang tinggi dalam pengelolahan lingkungan hidup kampus untuk menjadi kampus ramah lingkungan. Universitas Medan Area merupakan satu satunya Perguruan Tinggi Swasta di Sumatera Utara yang memiliki hutan konservasi. selain itu UMA telah mendapatkan sertifikat kampus Bestari dan sertifikat UI GreenMetric, ha
Untuk mewujudkan langkah sebagai green campus, dan juga sebagai percontohan kampus ramah lingkungan UMA telah mengimplementasikan dalam berbagai tindakan nyata. Salah satunya melakukan penghematan energi dalam bentuk mengganti lampu listrik dengan lampu LED, memanfaatkan air hujan menjadi Air RO siap minum, transportasi menggunakan tenaga listrik, pengolahan limbah B1 B2 dan B3, pengolahan sampah menjadi pupuk kompos organik dll.
UI GreenMetric adalah salah satu program yang menilai Universitas berdasarkan komitmen dan tindakan Universitas terhadap penghijauan dan keberlanjutan lingkungan.

Adapun indikasi penilaian UI GreenMetric Ialah :


Universitas Medan Area
Prodi Biologi Fakultas Sains dan Teknologi Fakultas Pertanian Prodi Agroteknologi Prodi Agribisnis Fakultas Teknik Prodi Elektro Prodi Mesin Prodi Arsitektur Prodi Informatika Prodi Sipil Prodi Industri Fakultas Psikologi Fakultas Isipol Prodi Pemerintahan Prodi Administrasi Publik Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Hukum Fakultas Ekonomi Prodi Akuntansi Prodi Manajemen Prodi Magister Psikologi Prodi Magister Hukum Prodi Magister Administrasi Publik Prodi Magister Agribisnis Prodi Doktor Ilmu Pertanian

Tidak ada komentar:

Posting Komentar